Menu Pengaturan Remunerasi

Apply To : Trustmedis Beauty, Trustmedis Lab, Trustmedis Clinic, Trustmedis Suite
Menu pengaturan remunerasi digunakan untuk melakukan proses setting terkait perhitungan tanggal cut-off, PPH21 dan fee dokter yang nantinya akan digunakan pada Menu Hitung Jasa Dokter. Untuk melakukan proses setting, Anda dapat mengikuti langkah - langkah sebagai berikut : Masuk ke modul Setting > Remunerasi > Pengaturan Remunerasi.
Kemudian akan muncul form sebagai berikut.

Keterangan masing-masing field :
a.) Cut-Off : Pilih tanggal cut-off untuk perhitungan Hitung Jasa Dokter dari dropdown yang telah disediakan.
b.) PPH 21: Pilih opsi PPH 21 yang akan digunakan untuk perhitungan Hitung Jasa Dokter. Berikut adalah keterangan masing - masing opsi pada bagian PPH 21 :
1. | Jenis Perhitungan PPH | |
2. | Aktif | |
3. | Persentase Bruto | Isikan jumlah nilai dalam persentase (%) untuk nilai bruto yang akan ditetapkan |
4. | Presentase Netto | Isikan jumlah nilai dalam persentase (%) untuk nilai netto yang akan ditetapkan |
c.) Setting Fee Dokter : Isikan jumlah nominal maksimal setting fee dokter yang ditetapkan pada sistem per input yang dilakukan oleh user. Pada bagian Setting
Fee Dokter ini ada dua pilihan yang memiliki radio button Ya atau
Tidak yang berfungsi saat proses Ambil Data di modul
Remunerasi submenu Hitung Jasa Dokter pengambilan datanya sesuai dengan pengaturan
yang ada di Pengaturan Remunerasi ini.
Jika Anda sudah mengisi seluruh data yang dibutuhkan maka klik tombol simpan dan setting pengaturan remunerasi akan otomatis tersimpan pada sistem
Terimakasih telah membaca artikel kami, jika ada yang kurang jelas maka Anda dapat menghubungi customer service kami sesuai SLA.
Related Articles
Menu Pengaturan Awal Pelayanan
Apply to: All Products Menu Pengaturan Awal Pelayanan ini digunakan untuk melakukan pengaturan yang dibutuhkan saat melakukan proses pelayanan baik dalam penarikan data, penyesuaian data yang diinginkan, menentukan data pelayanan, dan lain ...
Menu Pengaturan Awal
Apply To : All Products Menu Pengaturan Awal ini digunakan untuk melakukan pengaturan yang dibutuhkan saat melakukan proses penarikan data, penyesuaian data yang diinginkan, menentukan data pelayanan serta menentukan periode pembukuan. Langkah ...
Menu Pengaturan Awal Penggajian
Apply To : All Product Menu Pengaturan Awal pada penggajian digunakan untuk mengatur beberapa kondisi yang nantinya akan berpengaruh ke modul Penggajian. Untuk mengakses menu Pengaturan Awal berikut ini langkahnya : Masuk ke menu Setting > Penggajian ...
Menu Pengaturan THR
Apply To : All Product Menu Pengaturan THR digunakan untuk mengatur perhitungan THR karyawan di Faskes Anda. Berikut ini langkah untuk membuat pengaturan THR karyawan : Masuk ke menu Setting > Penggajian > Pengaturan THR Klik tombol Tambah Isikan ...
Menu Pengaturan Awal Prodia
Apply To : Trustmedis Lab, Trustmedis Suite Menu pengaturan awal rujukan prodia adalah menu yang digunakan untuk melakukan setting awal terkait rujukan laboratorium yang terintegrasi dengan Laboratorium Prodia. Untuk melakukan setting awal integrasi, ...