Menu Pengambilan Nomor

Menu Pengambilan Nomor

Apply To : Trustmedis Clinic, Trustmedis Suite

Anda bisa mengatur pengambilan nomor sesuai dengan kebutuhan dan tergantung jenis antrian yang Anda buat.


A. Menambahkan Jenis Antrian
Agar dapat menampilkan pengambilan nomor, terlebih dahulu Anda harus membuat jenis antrian. Berikut ini penjelasan langkah membuat jenis antrian.

  1. Masuk ke menu Antrian > Antrian Loket > Pengambilan Nomor
  2. Klik tombol Jenis Antrian
  3. Isikan Data Jenis Antrian sesuai dengan kebutuhan Anda. Pastikan untuk mengisi kolom yang bertanda bintang merah. Untuk label hanya bisa diisi dengan 1 karakter saja.

  4. Kemudian klik Save jika data sudah selesai diisi


B. Menampilkan Pengambilan Nomor

Setelah setting pada jenis antrian, kini Anda bisa mengatur agar pasien dapat mengambil nomor antrian sebelum masuk ke loket. Berikut ini langkah untuk menampilkan pengambilan nomor :

  1. Masuk ke menu Antrian > Antrian Loket > Pengambilan Nomor 
  2. Klik tombol Tambah kemudian isikan Data Pengambilan Nomor Antrian. Isi nama group dan pilih jenis antrian yang sudah dibuat sebelumnya. 
  3. Kemudian klik Simpan jika data sudah selesai mengisi
  4. Data yang sudah berhasil tersimpan akan tampil pada informasi list antrian. Kemudian Anda klik icon Display berikut ini,
  5. Pengambilan nomor akan tampil pada mesin eKios Anda seperti berikut ini


Terimakasih telah membaca artikel kami, jika ada yang kurang jelas maka Anda dapat menghubungi customer service kami sesuai SLA.

 

 


    • Related Articles

    • Menu Pengambilan Layanan Perawatan

      Apply To : Trustmedis Suite, Trustmedis Beauty Pada menu Pengambilan Layanan Perawatan Anda bisa langsung memproses paket perawatan customer jika memang masih ada perawatan yang belum diambil. Menu Pengambilan Layanan Perawatan dijalankan setelah ...
    • Menu Laporan Extend Pengambilan Perawatan

      Apply To : Trustmedis Beauty, Trustmedis Clinic, Trustmedis Suite Menu Laporan Extend Pengambilan Perawatan pada modul Dashboard digunakan untuk mencetak dan melakukan export excel list seluruh data Paket dan Tarif Perawatan yang dilakukan proses ...
    • Menu Setting Nomor Kode Barang

      Apply To : Trustmedis Suite, Trustmedis Clinic, Trustmedis Beauty, Trustmedis Pharmacy Menu Pengaturan Kode Barang digunakan untuk mengatur format penulisan kode barang dalam aplikasi. Pengaturan kode barang ini hanya berlaku untuk barang farmasi dan ...
    • Menu Pengaturan Awal Pelayanan

      Apply to: All Products Menu Pengaturan Awal Pelayanan ini digunakan untuk melakukan pengaturan yang dibutuhkan saat melakukan proses pelayanan baik dalam penarikan data, penyesuaian data yang diinginkan, menentukan data pelayanan, dan lain ...
    • Menu List Task ID

      Apply To : Trustmedis Clinic, Trustmedis Suite Menu List Task ID adalah menu yang berkaitan dengan Integrasi BPJS - Mobile JKN yang digunakan untuk melihat waktu pencatatan progress task ID pelayanan pasien BPJS. Pada sistem Mobile JKN terdapat 7 ...