Menu Pemanggilan Poli

Menu Pemanggilan Poli

Apply To : Trustmedis Clinic, Trustmedis Suite

Sebelum menjalankan menu Pemanggilan Poli, pastikan Anda sudah menampilkan display antrian poli seperti gambar dibawah. Anda dapat menampilkan display antrian poli dengan mengikuti langkah-langkah pada menu Setting Antrian Poli.


Setelah display antrian sudah tampil, maka Anda bisa menjalankan fitur pemanggilan poli dengan mengikuti langkah- langkah berikut,
  1. Masuk ke menu Antrian > Antrian Poli > Pemanggilan Poli.
  2. Pilih nama dokter atau unit yang akan melayani pasien untuk dilakukan pemanggilan poli.
  3. Selanjutnya akan muncul list pasien yang sudah didaftarkan pada dokter atau unit yang dipilih.
  4. Kemudian untuk dapat memanggil pasien silahkan Anda klik tanda speaker pada kolom Panggil, pada display antrian poli akan memanggil pasien berdasarkan nomor antrian yang dipanggil dan list pasien pada pemanggilan akan berubah warna indikator menjadi hijau.

    Kemudian display antrian akan memunculkan suara dan animasi pemanggilan pasien ke poli yang dituju.
  5. Selanjutnya klik tanda centang untuk Konfirmasi Kedatangan pasien, jika pasien tersebut benar hadir. Maka indikator warna akan berubah menjadi warna kuning. Dengan adanya tombol Konfirmasi Kedatangan ini akan menandai pasien akan dilayani.
  6. Kemudian, Anda bisa menekan tombol Panggil Selanjutnya untuk melakukan panggilan pada nomor antrian berikutnya. Anda juga bisa melakukan pemanggilan ulang kepada pasien dengan menekan tombol Ulangi Panggilan.
  7. Untuk opsi nomor antrian dengan huruf dan angka maka pada menu berikut tampilan antrian juga akan muncul tampilan huruf dan angka sebagai berikut,

Terimakasih telah membaca artikel kami, jika ada yang kurang jelas maka Anda dapat menghubungi customer service kami sesuai SLA.
    • Related Articles

    • Menu Pemanggilan Penunjang Medis

      Apply To : Trustmedis Clinic, Trustmedis Suite Menu Pemanggilan Penunjang Medis digunakan untuk melakukan pemanggilan antrian pasien yang mendaftar di penunjang medis seperti Laboratorium, Patologi Anatomi, dan Radiologi. Sebelum Anda menjalankan ...
    • Menu Setting Antrian Poli

      Apply To : Trustmedis Clinic, Trustmedis Suite Antrian poli dikhususkan untuk memanggil pasien ke poli yang dituju saja, sehingga setting yang dilakukan hanya mengatur dokter yang sedang bertugas di hari itu. Antrian poli ini berhubungan dengan menu ...
    • Menu Referensi Poli Finger Print

      Apply To : Trustmedis Suite Menu Referensi Poli Finger Print merupakan menu yang digunakan untuk menampilkan data referensi poli di Mobile JKN yang diperoleh dari data web service BPJS. Untuk mengakses menu ini, Anda dapat menuju ke menu Mobile JKN > ...
    • Menu Pendaftaran Mandiri Poli

      Apply To : Trustmedis Suite, Trustmedis Clinic, Trustmedis Lab Pada menu Pendaftaran Mandiri Poli, pasien dapat memilih jenis kunjungan yang akan dilakukan serta dapat memilih poli secara mandiri dan menentukan dokter sesuai dokter yang tersedia di ...
    • Menu Spesialis

      Apply To : Trustmedis Clinic, Trustmedis Suite Menu spesialis digunakan untuk proses mapping (pemetaan) poli sub spesialis pada sebuah Faskes. Untuk melakukan proses mapping poli sub spesialis, Anda dapat mengikuti langkah - langkah sebagai berikut : ...