Menu Laporan Log Task ID

Menu Laporan Log Task ID

Apply To : Trustmedis Clinic, Trustmedis Suite


Menu Laporan Log Task ID adalah menu yang berkaitan dengan Integrasi BPJS - Mobile JKN yang digunakan untuk melihat data log Task ID pasien namun dalam bentuk laporan (cetak atau excel) berdasarkan periode tertentu. Untuk melakukan proses penarikan data laporan Task ID pasien, Anda dapat mengikuti langkah - langkah sebagai berikut :
  1. Masuk ke menu Integrasi > JKN Mobile > Dashboard > Laporan Task ID.

  2. Isikan filter yang ingin Anda gunakan untuk proses penarikan data Laporan Task ID Pasien. Jika Anda ingin menarik data laporan Task ID spesifik untuk 1 atau beberapa kode booking pasien maka silahkan isikan data kode booking pada kolom Kode Booking

  3. Setelah mengisi filter penarikan data maka klik tombol Cetak atau Export Excel untuk menampilkan data laporan Task ID. Hasil laporan Task ID akan ditampilkan pada setiap kode bookingnya sebagai berikut :


Terimakasih telah membaca artikel kami, jika ada yang kurang jelas maka Anda dapat menghubungi customer service kami sesuai SLA.

    • Related Articles

    • Menu List Task ID

      Apply To : Trustmedis Clinic, Trustmedis Suite Menu List Task ID adalah menu yang berkaitan dengan Integrasi BPJS - Mobile JKN yang digunakan untuk melihat waktu pencatatan progress task ID pelayanan pasien BPJS. Pada sistem Mobile JKN terdapat 7 ...
    • Menu Update List Task ID

      Apply To : Trustmedis Clinic, Trustmedis Suite Menu Update Task ID adalah menu yang berkaitan dengan Integrasi BPJS - Mobile JKN yang digunakan untuk melakukan perubahan pada waktu Task ID pasien secara manual. Untuk melakukan proses update Task ID ...
    • Menu Laporan Log Login

      Apply To : All Products Menu Laporan Log Login digunakan untuk melihat data daftar user yang login pada aplikasi Trustmedis beserta nomor IP yang digunakan. Untuk melihat data log user login, Anda dapat mengikuti langkah - langkah sebagai berikut : ...
    • Menu Master ID

      Apply to: All Products Menu Master ID adalah fitur yang digunakan untuk membuat dan mengatur berbagai jenis identitas yang digunakan dalam pengisian data pasien di menu Data Pasien, seperti yang ditunjukkan dalam gambar berikut : Untuk menambahkan ...
    • Menu Log Login

      Apply to: All Products Menu Log Login merupakan menu yang menampilkan history atau riwayat login sistem. Untuk dapat melihat riwayat login pada sistem, Anda dapat mengikuti langkah-langkah berikut: Masuk pada menu Setting > Profil > Log Login ...