Setting Header Cetakan Rekening

Setting Header Cetakan Rekening

Pilih modul 'Setting'

Modul_Setting

Kemudian pilih menu 'Dokumen' dan klik submenu ‘Setting Header Cetakan Rekening’.

Submenu_Setting_Header_Cetakan_RekeningSetelah itu anda akan menuju ke halaman Setting Header Cetakan Rekening.

Halaman_Setting_Header_Cetakan_Rekening

Keterangan: 

Tombol_InfoTombol diatas ini untuk menampilkan buku petunjuk bagi pengguna.

Tombol_SimpanTombol diatas ini digunakan untuk menyimpan data.

Tombol_X_TutupTombol diatas ini digunakan untuk menutup form.

A. Langkah untuk menambah judul header ialah sebagai berikut: 

  • Pada baris Header form Fitur Data Setting Header Cetakan Rekening, anda dapat menulis judul sesuai kebutuhan.
    Baris_Header_Setting_Header_Cetakan_Rekening
  • Setelah itu klik tombol Simpan.
    New_Tombol_Simpan_Baru
  • Kemudian berpindah ke cetakan rekening, maka judul cetakan rekening akan berubah seperti gambar berikut ini.
    Header_Cetakan_Rekening_Berubah

 

    • Related Articles

    • Menu Setting Cetakan Keuangan

      Apply To : All Products Menu setting cetakan keuangan berguna untuk melakukan proses setting versi ukuran cetakan yang akan digunakan untuk cetakan kwitansi, rekening/invoice, pengajuan klaim dan surat tagihan pasien pada modul Kasir/Keuangan. Untuk ...
    • Menu Setting Cetakan Penunjang

      Apply To : Trustmedis Suite, Trustmedis Lab, Trustmedis Beauty Menu Setting Cetakan Penunjang ini dapat digunakan untuk memilih format dan ukuran cetakan yang akan diaplikasikan pada cetakan penunjang medis tertentu. Cetakan penunjang dapat ...
    • Menu Setting Cetakan Farmasi

      Apply To : Trustmedis Pharmacy, Trustmedis Beauty, Trustmedis Clinic, Trustmedis Suite Menu setting cetakan farmasi berguna untuk melakukan proses setting versi ukuran cetakan yang akan digunakan untuk cetakan Etiket, Label, Nota Penjualan dan Nota ...
    • Menu Format Header

      Apply To : All Products Menu Format Header digunakan untuk melakukan setting terkait header atau kop seluruh cetakan pada Aplikasi Trustmedis. Untuk melakukan setting header, silahkan ikuti langkah - langkah sebagai berikut : Silahkan masuk ke menu ...
    • Menu Setting Cetakan Rekam Medis

      Apply To : All Product Menu Setting Cetakan Rekam Medis adalah menu master yang berfungsi untuk menambahkan, merubah atau melihat master cetakan untuk rekam medis. Untuk menambahkan, merubah dan menghapus data master jenis cetakan rekam medis, Anda ...